Selasa, 10 Desember 2013

keunikan 10 hewan

  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb
  • thumb

10 Hewan Terkuat di Dunia

10 Hewan Terkuat di Dunia

Grizzly+bear.jpeg
Bicara tentang hewan-hewan tekuat di dunia, kita tidak bisa langsung menyatakan bahwa hewan-hewan terbesar seperti gajah atau paus adalah hewan yang paling kuat di muka bumi ini.
Tentu saja supaya hasilnya adil, kita harus membandingkan ukuran tubuh masing-masing hewan tersebut dengan benda yang mampu dibawa atau dipindahnya. Berikut daftar 10 hewan-hewan terkuat di dunia tersebut yang didapat dari situs scienceray.com.
  • # 10 - Beruang Grizzly
    Beruang Grizzly merupakan hewan pegunungan yang paling kuat. Beruang ini mampu mengangkat beban 0.8 kali berat tubuhnya. Jadi apabila berat tubuhnya 600 kg dia mampu mengangkat benda yang memiliki berat sekitar 480 kg.
    Beruang+Grizzly.jpeg
    Beruang Grizzly
  • # 9 - Kerang
    Hewan ini mampu membawa benda yang beratnya 2 kali berat tubuhnya. Cangkangnya sangat berat dibandingkan dengan tubuhnya yang relatif kecil.
    Kerang-mussel.jpeg
    Mussel atau kerang...
  • # 8 - Anaconda
    Ular besar ini mampu melilit dan menelan hewan lain yang memiliki ukuran sama dengan dengan dirinya hingga mati. Berat Anaconda sendiri mampu mencapai 250 kg.
  • # 7 - Kerbau Jantan
    Dia mampu mendorong dan mengangkut benda yang memiliki berat 1.5 kali berat tubuhnya di atas permukaan tanah yang sangat kasar. Berat tubuhnya sekitar 600 kg dan dia mampu membawa beban hingga 1 ton!
  • # 6 - Harimau
    Harimau dapat membawa benda yang beratnya 2 kali berat tubuhnya sambil meloncati pagar setinggi 3 meter. Jika berat tubuhnya adalah 300 kg maka dia dapat membawa benda yang beratnya 600 kg.
    Harimau.jpeg
    Harimau
  • # 5 - Elang
    Burung Elang merupakan burung yang paling kuat. Burung Elang mampu membawa beban seberat 4 kali berat tubuhnya sambil terbang.
    Elang.jpeg
    Elang sebagai burung terkuat.
  • # 4 - Gorilla
    Teman kita yang satu ini mampu memindahkan sesuatu yang 10 kali beratnya daripada berat tubuhnya. Apabila kita asumsikan berat gorilla adalah 250 kg, maka dia dapat memindahkan benda yang beratnya 2.5 ton! Hal ini berarti kekuatannya hampir sama dengan 30 orang laki-laki dewasa.
  • # 3 - Semut Pemotong Daun
    Semut ini mampu mengangkat daun yang beratnya 50 kali berat tubuhnya. Bayangkan hal ini sama saja dengan manusia yang mampu mengangkat sebuah truk!
    bagi.jpg
    Semut pemotong daun.
  • # 2 - Gajah
    Gajah merupakan hewan mamalia yang paling kuat. Berat tubuhnya sekitar 6 ton, dan dia dapat membawa beban sekitar 10 ton. Alhasil, kekuatan seekor gajah hampir sama dengan kekuatan 130 orang laki-laki dewasa.
  • # 1 - Kumbang Badak
    Kumbang badak tidak hanya serangga terkuat, namun juga hewan terkuat di dunia apabila dibandingkan dengan berta tubuhnya. Kumbang Badak mampu memindahkan sesuatu yang beratnya 850 kali berat tubuhnya.
    kumbang+Badak.jpeg
    Pemenang kita, kumbang badak!

0 comments:

Post a Comment

:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar